Pelayanan UKM

Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Pengembangan merupakan upaya kesehatan masyarakat yang kegiatannya memerlukan upaya yang sifatnya inovatif dan/atau bersifat ekstensifikasi dan intensifikasi pelayanan, disesuaikan dengan prioritas masalah kesehatan, kekhususan wilayah kerja dan potensi sumber daya yang tersedia di masing-masing Puskesmas.


UKM Pengembangan yang dapat dilaksanakan di Puskesmas Sitopeng adalah sebagai berikut:

  1. pelayanan kesehatan jiwa
  2. pelayanan kesehatan gigi masyarakat 
  3. pelayanan kesehatan tradisional komplementer
  4. pelayanan kesehatan olahraga
  5. pelayanan kesehatan indera
  6. pelayanan kesehatan lansia
  7. pelayanan kesehatan kerja